Polres Tapteng
Patroli Sore Polres Tapteng Kembali dengan Nuansa KRYD
Satuan Lalu Lintas Polres Tapteng patroli sore dalam rangka Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Tapteng, Rabu (4/1/2023)
Patroli Sore Polres Tapteng Kembali Dengan Nuansa KRYD
TRIBUN-MEDAN.COM, TAPTENG -Satuan Lalu Lintas Polres Tapteng melaksanakan patroli sore dalam rangka Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) juga sebagai kegiatan Preventif bertujuan memberikan Rasa Aman dan Nyaman Kepada Masyarakat yang Sedang Beraktivitas, Rabu (4/1/2023).
Selain Patroli, Kegiatan KRYD yang dilaksanakan di Depan Pos Pengamanan Pos Lantas Pandan Simpang DPRD Kota Pandan juga dilaksnakan razia teguran dan himbauan kepada pengendara kendaraan baik Roda 2 dan Roda 4.
Kasi Humas AKP Horas Gurning menyampaikan kegiatan Patroli dan Razia sore dilaksanakan dalam rangka Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) sebagai bentuk kegiatan Preventif Implementasi Program Kapolri Yang Menempatkan pergelaran Anggota sekaligus himbauan khususnya pada Sore Hari pada lokasi ramai kegiatan masyarakat
"KRYD juga dilaksanakan sebagai upaya mencegah terjadinya aksi Kejahatan jalanan pada sore hari, Mencegah terjadinya pelanggaran lalu lintas seperti balap liar dan lain sebagainya" ucap Kasi Humas.(Jun-tribun-medan.com).
| Polres Tapteng Dorong Kesadaran Hukum Pelajar Lewat Program “Police Go To School” |
|
|---|
| Kapolda Sumut Ingatkan Polisi Tapteng: Hadir Cepat, Bertindak Humanis, Jaga Kepercayaan Publik |
|
|---|
| Tiga Pengedar di Pinang Sori Ditangkap Polres Tapteng, Peredaran 900 Gram Ganja Diungkap |
|
|---|
| Kapolres Tapteng Dukung Pendidikan, Hadiri Pelantikan Siswa Baru SMA Matauli Pandan |
|
|---|
| Hadir di Tengah Warga, Kapolsek Pandan Salurkan Bantuan Sosial untuk Lansia di Tapanuli Tengah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Polres-Tapteng-kembali-kryd.jpg)