News Video
Hotman Paris Hutapea Pamer Kado Spesial dari Felicia yang Kini Pengacara di Singapura
Tak hanya soal sang pengacara kondang saja, keluarga Hotman Paris pun juga tak luput dari sorotan.
Ternyata Hotman Paris mendapatkan kaus berwarna merah dari sang anak gadis.
Bahkan, Felicia Hutapea memberikan nama 'Hotman Paris' di depan kaus tersebut.
Sang pengacara kondang itu tampak bahagia mendapat kado natal 2022 dari Felicia Hutapea.
Bahkan, ia tak segan menenteng kaus berwarna merah kado natal 2022 dari Felicia Hutapea.
Artikel ini telah tayang di GRID.ID dengan judul Anak Gadis Hotman Paris Kerja di Firma Hukum Beken Singapura, Sang Pengacara Kegirangan Usai Dapat Kado Natal 2022 dari Felicia,