Kharisma Jati Kena Mental, Pelawak Penghina Iriana Mohon Tak Dipolisikan: Mau Memaafkan

Bak senjata makan tuan, penghina Iriana Jokowi, Kharisma Jati kini kena mental akibat perbuatannya sendiri.

FB
Tampang Komika Kharisma Jati yang diduga menghina Ibu Negara Iriana Jokowi. 

Banyak pihak yang menyebutnya terlalu liar dalam berimajinasi membuat komik.

Bakat seni yang dimiliki oleh Kharisma memang telah diakui oleh banyak orang, namun nampaknya Kharisma terlalu berlebihan dalam mengeksplor imajinasi seninya.

Hal itu membuatnya acapkali diserang oleh warganet sebab menciptakan karya yang mengandung hal-hal yang kurang pantas untuk dipasarkan secara bebas.

Diketahui, bakat seni yang ia miliki didapatkan dari sang ayah.

Ayah dari Kharisma merupakan seorang pelukis.

Sementara itu, ibunya merupakan penari di Jogja.

Kharisma Jati
Kharisma Jati (Tangkapan layar Twitter)

Tahun 2003, Kharisma memantabkan diri untuk berhenti sekolah.

Keputusan itu ia lakukan untuk mengejar impiannya sebagai komikus profesional.

Kharisma telah memenangkan sejumlah lomba dan pernah beekrja dengan sejumlah perusahaan.

Sebelum menjadi komikus yang handal, ia merupakan seorang ilustrator dan animator di sejumlah perusahaan tersebut.

(*/ Tribun-Medan.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews

Sumber: Tribunnews
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved