Berita Seleb
Terungkap Nasihat Faris Saat Tahu Nathalie Holscher akan Pisah dan Gugat Cerai Sule
Ternyata, sesaat akan berpisah dengan Sule, Faris memberikan nasihat kepada ibunda Adzam. Hal tersebut terekam
TRIBUN-MEDAN.com - Kedekatan Nathalie Holscher dan Faris jadi sorotan usai ungkap menjalin hubungan.
Ternyata, sesaat akan berpisah dengan Sule, Faris memberikan nasihat kepada ibunda Adzam.
Hal tersebut terekam dalam tayangan youtube TransTV Official (19/11/22).
Bermula saat Nathalie meminta Faris menjadi pengacaranya untuk proses perceraian.
Baca juga: PANTAS Sophia Latjuba Awet Muda, Punya 5 Ritual Ini, Suka Makanan Sejuta Umat
Baca juga: Fairuz A Rafiq Ancam Ceraikan Sonny Septian, Tetiba Singgung Soal Pelakor, Dua Kesalahan
Namun, mantan Nathalie tersebut tidak langsung meniyakan.
Sang pengacara meminta Nathalie untuk berpikir matang-matang soal perceraian.
Kemudian, Faris juga memberikan nasehat yang banyak kepada Nathalie sebelum bercerai.
"Aku minta dia berpikir matang-matang, pikirkan kedepan seperti apa,"ungkapnya.
Baca juga: Dikabarkan Ada Hubungan Spesial, Celine Evangelista Ungkap Perasaan dengan Stevan Pasaribu
Ia juga mengatakan bahwa jangan karena emosi sesaat kemudian perceraian terjadi.
"Jadi jangan karena emosi juga, harus berpikir ke depan seperti apa,"jelasnya.
Dirinya menagtakan dampak yang paling besar adalah anak-anak jika perceraian terjadi.
"Karena dampaknya lebih ke Adzamnya nanti,"jelas Faris.
Sebelumnya, Belum lama ini, Nathalie Holscher menceritakan pertemuannya kembali dengan Faris.
Baca juga: Dikabarkan Ada Hubungan Spesial, Celine Evangelista Ungkap Perasaan dengan Stevan Pasaribu
Hal tersebut terekam dalam tayangan youtube Brownis (19/11/22).
Mantan Istri Sule ini mengatakan bahwa dulunya masih berkomunikasi dengan Faris sebelum menikah.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Nathalie-Holscher-Gugat-Cerai-Sule.jpg)