Film Korea

Film Korea 6/45, Tayang Hari ini di CGV, Kisahkan Tentang Pertemuan Antara Tentara Korsel & Korut

Film Korea 6/45  ini menceritakan tentang kisah pertemuan lucu antara tentara Korea Selatan dan Korea Utara atas lotre 5,7 miliar won.

Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Ayu Prasandi
HO
Film Korea 6/45 

Tidak hanya seorang tentara, dia juga yang bertanggung jawab atas siaran propaganda pengeras suara untuk Korea Selatan.

Eum Moon Suk akan berperan sebagai komandan kompi Korea Selatan yang bernama Letnan Kang dan dia adalah orang yang akan membantu Chun Woo.

Karena Chun Woo yang malang ingin menemukan kembali tiket loterenya yang berharga.

Kwak Dong Yeon akan berperan sebagai Man Chul adalah seorang pengamat dari pasukan garis depan Korea Selatan dan dia pria yang baik hati.

Perselisihan antara Selatan dan Utara pun dimulai.

Mereka, memperebutkan uang sebesar 5.7 miliar won, dengan penuh komedi.

Karena kejadian itu, sudah melewati batas masing-masing negara.

Kali ini, tiga orang dari Selatan dan tiga orang dari Utara akan bekerja sama atau mungkin bertengkar tanpa henti.

Penasaran dengan aksi kocak mereka berenam, saksikan film Korea 6/45 yang tayang hari ini di Bioskop CGV kesayangan Anda

(cr30/tribun-medan.com) 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved