Berita Nasional

DIJAWAB Jenderal Andika Perkasa Digadang-gadang Jadi Capres 2024 hingga Dorongan Para Pendukung

Berikut ini jawaban Jenderal Andika Perkasa soal digadang-gadang ikut Pilpres 2024. Sejumlah pihak telah membentuk tim untuk mendukung Andika

Penerangan Korps Marinir TNI AL
Komandan Korps Marinir TNI AL Mayjen (Mar) Widodo Dwi Purwanto (kiri) dan Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Yudo Margono (kanan) saat mendapuk Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa menjadi warga kehormatan Korps Marinir TNI AL di Pantai Todak, Singkep, Kepulauan Riau, Kamis (4/8/2022).(Penerangan Korps Marinir TNI AL) 

Andika juga belum memastikan langkah kedepannya ketika sudah pensiun dari TNI. Keputusan dirinya untuk terjun ke dunia politik atau tidak belum terpikir sampai sana.

"Itu tunggu nanti saja. Pokoknya saya mau menyelesaikan dulu. Itu dulu yang bisa jawab sekarang, karena tugas saya sebagai Panglima TNI," jelas Andika.

Soal dukungan untuk maju menjadi capres yang datang kepadanya, Andika memilih untuk tidak menanggapi hal itu lebih jauh. Sat ini yang terpenitng bagi Andika adalah menyelesaikan tugasnya sebaik mungkin.

Baca juga: KEJI, tak Terima Diputuskan, Sang Berondong Aniaya Mantan Pacar yang Lebih Tua Hingga Opname

Baca juga: KUASA HUKUM BHARADA E Sindir Balik Febri Diansyah : Mereka Saja Mengajukan JC tapi Tidak Dikabulkan

(*)

Sebagian artikel sudah tayang di tribunnew.com

Sumber: Tribunnews
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved