Berita Seleb

SEMPAT Hamil Luar Nikah Usia 17, Mantan TKW Kini Jadi Artis, Nasib Berubah Drastis

Jauh berubah drastis. Kisah Tenaga Kerja Wanita (TKW) yang nasibnya berubah. Jika dulunya

Editor: Dedy Kurniawan
Ho/ Tribun-Medan.com
Kolase Foto Farida Nurhan 

TRIBUN-MEDAN.com - Jauh berubah drastis.

Kisah Tenaga Kerja Wanita (TKW) yang nasibnya berubah.

Jika dulunya ia hidup susah serba kekurangan hingga harus mengadu nasib ke luar negeri sebagai TKW.

Kini ia menjelma menjadi sosok terkenal, bahkan dikenal tajir melintir.

Tak hanya menjadi TKW, ia juga terpaksa putus sekolah lantaran hamil di luar nikah.

 

Farida Nurhan
Farida Nurhan (Instagram @farida.nurhan)


Ia hamil di usia 17 tahun, sangat muda.

Sejak berusia 18 tahun, ia pun mengadu nasib menjadi TKW di Singapura dan Hongkong.

Setelah mengalami hidup yang sulit, kini ia mampu meraih kesuksesannya.

Nasibnya berubah drastis.

Sosok mantan TKW tersebut yakni Farida Nurhan.

Baca juga: Anak Sule Mendadak Panggil Ariel NOAH dengan Sebutan Ayah Mertua, Rizwan Puji Kecantikan Alleia


 
Farida Nurhan kini dikenal sebagai seorang YouTuber dengan konten kulinernya.

Ia termasuk salah satu food blogger terkenal.

Sebelum sesukses sekarang, Farida Nurhan pernah menjadi asisten rumah tangga.

Wanita kelahiran Lumajang, 3 September 1982 itu bahkan sampai menjadi TKW di luar negeri, Singapura dan Hongkong.

Sumber: TribunNewsmaker
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved