Breaking News

Kontroversi Tewasnya Brigadir Yosua

DETIK-DETIK Pengumuman Kasus Brigadir J, Sang Ibu Terbaring di Rumah Sakit: Pulihkan Kami Tuhan

Detik-detik pengungkapan kasus kematian Brigadir J bakal diungkapkan oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

HO
Kondisi Rosti Simanjuntak ibu dari Brigadir J jelang penguungkapan kasus kematian anaknya. 

Dalam postingannya, Roslin Simanjuntak juga mengunggah sebuah foto bersama ibunda Brigadir J.

Roslin Simanjutak pun sempat meminta doa untuk ibunda Brigadir J tersebut.

"Pulihkanlah keadaan kami, ya TUHAN

Mohon doanya ya saudara untuk kesehatan mama ,dan keluarga besar kami semakin dipulihkan," tulis Roslin Simanjuntak.

Roslin tak menyebutkan sakit apa yang tengah diderita Rosti Simanjuntak.

Meski begitu, Roslin menyebut kondisi Rosti Simanjuntak membaik setelah dilakukan cek kesehatan di Rumah sakit Bhayangkara Jambi.

Foto yang diunggah Roslin pun tampaknya diambil saat Rosti Simanjuntak menjalani cek kesehatan.

"Kemarin sudah cek kesehatan di Rumah sakit Bhayangkara Jambi kiranya semua semakin membaik, hanya perlu rawat jalan

Terimakasih buat tim dokter nya dan bapak Kapolda Jambi atas perhatian," sambung Roslin Simanjuntak.

Keluarga minta Putri Candrawathi jujur

Saat itu, Putri hendak menjenguk suaminya, Ferdy Sambo di Mako Brimob, Cimanggis, Depok, Minggu (7/8/2022) malam.

Kepada awak media, Putri mengaku mencintai suaminya yang sedang dalam penanganan dugaan pelanggaran etik.

Namun sayang, Putri Candrawathi yang sudah membawa pakaian ganti suaminya tersebut tak mendapatkan izin untuk bertemu.

Di depan media, Putri Candrawathi sempat mengucapkan beberapa kata sambil menangis.

Putri Candrawathi meminta publik mendoakan keluarganya yang saat ini tengah melalui masa sulit.

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved