Penyebab Orang Yahudi Cerdas
Menurut Penelitian Berikut 7 Faktor Penyebabnya Orang Yahudi Cerdas
Apakah semata karena alasan genetika ataukah ada alasan lain semisal lingkungan, budaya, pendidikan atau faktor lainnya?
TRIBUN-MEDAN.COM - Apa rahasia orang Yahudi dikenal sebagai orang-orang cerdas?
Mungkin sudah tidak asing di telinga Anda selentingan gagasan yang menyebutkan keunggulan bangsa Yahudi, yakni kecerdasannya.
Lebih jauh, fakta juga menunjukkan bahwa beberapa orang pintar di dunia punya darah Yahudi, misalnya Albert Einstein.
Tapi apa yang membuat bangsa Yahudi menjadi orang-orang cerdas?
Apakah semata karena alasan genetika ataukah ada alasan lain semisal lingkungan, budaya, pendidikan atau faktor lainnya?
wikimedia commons
Menurut penelitian seperti yang diwartakan Institute for Ethics and Emerging Technologies, berikut 7 faktor penyebabnya yang telah tayang di Intisari:
1. Kebersihan & Makanan
Orang Yahudi memiliki kebiasaan tentang kebersihan, mereka selalu mencuci tangan baik sebelum makan.
Mereka tidak mengonsumsi daging babi dan itu mencegah dari trichinosis.
Dengan tingkat penyakit yang lebih rendah itu tingkat mental mereka juga semakin baik.
2. Musik
Musik memiliki sejarah yang tinggi dalam tradisi agama Yahudi selama 3.000 tahun.
Peneliti percaya bahwa pelatihan musik dapat mengoptimalkan perkembangan neuron dan meningkatkan fungsi otak dalam matematika, analisis, memori, kreativitas, manajemen stres, perhatian, motivasi, dan sains.
3. Pemikiran Dialektis dan Rasional
Salah satu pendekatan penting untuk pembelajaran Yahudi adalah dialektika.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Rahasia-Orang-Yahudi-Cerdas.jpg)