Breaking News

Berita Seleb

Simak 8 Cara Mudah Ini Untuk Atasi Alergi Kosmetik Secara Alami

Kalau sudah begini, kulit akan menunjukkan reaksi negatif berupa ruam, inflamasi, rasa gatal, atau bahkan sensasi pedih.

tribunnews
Ilustrasi alergi wajah karena penggunaan kosmetik 

Kamu cukup menggosokkan extra virgin olive oil atau kombinasikan minyak zaitun dengan madu pada ruam tidak lebih dari 2 kali sehari hingga gatal sembuh.

Baca juga: Ternyata Masker Buah Naga Punya Efek Samping, Terutama Bagi yang Memiliki Alergi

8. Mentimun
Buah mentimun memiliki sifat mendinginkan dan melembabkan secara alami dan ampuh meredakan peradangan pada kulit alergi atau gatal-gatal.

Untuk menggunakan buah ini sebagai cara mengatasi alergi pada wajah juga cukup mudah. Cukup haluskan mentimun bersama kulitnya dan rendam kapas di dalamnya.

Kemudian diamkan olahan mentimun tersebut di dalam kulkas selama beberapa menit. Setelah itu, gunakan sebagai masker wajah untuk meredakan alergi. (cr19/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved