Berita Seleb
MESKI Dapat Warisan Cukup dari Didi Kempot, Begini Cara Istri Keduanya, Yan Vellia Bertahan Hidup
Sebagaiamana diketahui, penyanyi legendaris campursari itu meninggal dunia pada Selasa (5/5/2020) di Rumah Sakit Kasih Ibu Kota Solo.
Dari foto rumah istri pertama Didi Kempot, Saputri dan rumah istri kedua, Yan Vellia sama-sama luas dan besar.
Sebagaiamana diketahui, penyanyi legendaris campursari itu meninggal dunia pada Selasa (5/5/2020) di Rumah Sakit Kasih Ibu Kota Solo.
Kemudian, jenazah Didi Kempot dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Desa Majasem, Kecamatan Kendal, Ngawi, Jawa Timur.
Ngawi, Jawa Timur merupakan tempat tinggal orang tua Didi Kempot dan istri pertamanya, Saputri.
Usai meninggalnya Didi Kempot, penyanyi 53 tahun itu meninggalkan warisan rumah di Solo yang juga ditempati istri keduanya, Yan Vellia. Berikut beberapa potret rumah warisan Didi Kempot untuk Yan Vellia:
1. Tampak Depan
Rumah Didi Kempot di Solo berlokasi di Jalan Mataram 6 Nomor 5 Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari,
Cat rumah kediamannya didominasi warna cokelat muda dan cokelat tua.
Rumah Didi Kempot di Solo ini berlantai dua dan memiliki tempat parkir mobil yang cukup luas.
Masuk ke halaman, terlihat hunian memiliki halaman yang cukup luas.
Area Hunian Istri Pertama di Ngawi
Selain di Solo, Didi Kempot juga meninggalkan rumah di Ngawi Jawa Timur yang ditempati orangtuanya.
Rumah itu sendiri menepati areal tanah yang sangat luas.
Di pertanahan itu, ada rumah-rumah lain, yang juga rumah keluarga istri pertama Didi Kempot, Saputri.
Rumah tersebut punya atap rumah joglo, rumah khas orang suku Jawa. Di samping rumah itu ada garasi.
Halaman rumah cukup luas, dengan tanahnya sudah diberi perkerasan cor beton.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/biodata-didi-kempot-dan-istrinya-yan-vallia.jpg)