Berita Seleb
Marahnya Fanny Ghassani, Sudah 5 Tahun Nikah Disindir Belum Punya Anak, Hobinya Dituding Jadi Sebab
Namun ia memiliki hobi memelihara kucing yang kini jadi sorotan. Belakangan ada niat mereka untuk melakukan program bayi tabung.
Sebelum menutup postingan, ia memberi peringatan kepada semua netizen agar tak menyudutkan perempuan yang belum dikaruniai anak.
"Jadi pertanyaan yang menyudutkan perempuan seperti ini sebaiknya nggak dilontarkan sebagai manusia yang memiliki sopan santun," tandasnya.
3. Hobi olahraga
Untuk menjaga penampilannya agar tetap bugar, rupanya artis satu ini memiliki hobi olahraga.
Keaktifannya dalam berolahraga itu kerap ia bagikan lewat postingan Instagram.
Rupanya Fanny gemar membakar lemak tubuhnya dengan olahraga seperti angkat beban, cardio workout, dll.
4. Aktif di Instagram
Fanny Ghassani memiliki akun Instagram bernama @fannyghassani.
Instagram-nya itu telah diikuti sebanyak 1,2 juta pengguna.
Fanny terbilang cukup aktif mengunggah potret dirinya, sang suami, hewan peliharaan dan kegiatan-kegiatan yang tengah ia lakukan.
Baik lewat InstaStory maupun feeds Instagram.
Nah, itulah kabar terbaru Fanny Ghassani.
(*/ Tribun-Medan.com)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/fanny-ghassani_20170507_140528.jpg)