News Video
HARGA Tiket Pesawat Jakarta-Aceh Hampir Rp10 Juta untuk Sekali Jalan, Gubernur Aceh Surati Jokowi
Harga tiket pesawat Jakarta - Aceh melonjak drastis hingga menyentuh angka Rp 9,6 juta untuk sekali jalan menjelang Hari Raya Idulfitri 2022
Selain ke Presiden Jokowi, Muhammad MTA juga menyurati Menteri Perhubungan agar mengevaluasi tarif penerbangan rute Banda Aceh-Medan yang terlampau mahal.
"Dalam surat tersebut, Gubernur Aceh mengusulkan Bandara SIM sebagai entry point penerbangan internasional. Di mana Pemerintah Arab Saudi telah membuka kembali penyelenggaraan ibadah umrah dari Indonesia," kata Muhammad MTA.
(Tribun-Video.com/Antaranews.com)
Artikel ini telah tayang di Antaranews dengan judul Gubernur Aceh surati Presiden terkait mahalnya harga tiket pesawat.