Techno
8 Aplikasi Konsultasi Kesehatan, Cocok untuk Menjaga Kebugaran Tubuh Selama Bulan Ramadan
Tribuners dapat lebih mudah untuk berkonsultasi saat merasakan gejala penurunan kesehatan lebih ringan dan mengetahui informasi seputar kesehatan
Penulis: Tria Rizki |
Selain itu, aplikasi ini telah memiliki 9 ribu ulasan yang membutuhkan 31 MB memori dan diunduh oleh lebih dari 1 juta pengguna akun.
3. Aplikasi Halodoc
Aplikasi Halodoc memiliki fitur layanan konsultasi dengan dokter selama 24jam, yang dapat diakses melalui chat, voice call, hingga vidio call dengan dokter.
Aplikasi ini dilengkapi dengan fitur Gomed pada aplikasi gojek, Tribuners dapat membeli kebutuhan kesehatan untuk menjaga kesehatan selama berpuasa.
Aplikasi dapat diakses secara gratis, terdapat artikel kesehatan terpercaya seputar penyakit, perawatan skincare hingga referensi obat menurut berbagai dokter.
Tribuners dapat mengunduh aplikasi ini melalui Google Play Store yang memiliki rating sebanyak 4,8.
Selain itu, aplikasi ini telah memiliki 374 ribu ulasan yang membutuhkan 25 MB memori dan diunduh oleh lebih dari 10 juta pengguna akun.
4. Aplikasi SehatQ
Aplikasi SehatQ memiliki fitur kesehatan yang terlengkap untuk mendukung kesehatan Tribuners selama menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan.
Aplikasi ini juga dilengkapi dengan chat dokter online gratis, dan dapat booking online jadwal konsultasi dokter sesuai kebutuhan dan jadwal pengguna.
Aplikasi ini berisi artikel kesehatan seperti definisi penyakit, fungsi dan efek samping obat dari sumber yang telah ditinjau langsung oleh dokter.
Tribuners dapat mengunduh aplikasi ini melalui Google Play Store yang memiliki rating sebanyak 4,8.
Selain itu, aplikasi ini telah memiliki 374 ribu ulasan yang membutuhkan 25 MB memori dan diunduh oleh lebih dari 10 juta pengguna akun.
5. Aplikasi Good Doctor
Aplikasi Good Doctor memiliki fitur kesehatan yang menawarkan tanya jawab kesehatan secara online yang didukung dokter dari 26 spesialisasi.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Ilustrasi-Aplikasi-Konsultasi-Kesehatan-Selama-Bulan-Ramadan.jpg)