Peringatan 20 Tahun APU PPT, Jokowi: Kejahatan Ekonomi Semakin Masif, Rumit, dan Kompleks

Demikian pernyataan Presiden Jokowi dalam Peringatan 20 Tahun Gerakan Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU PPT), di Istana

Pengarahan Presiden RI dalam Rangka Peringatan 20 Tahun Gerakan APU PPT 

Menurut Presiden Jokowi, untuk mengoptimalkan pencegahan dan pemberantasan tindak pidana pencucian uang dan pendanaan terorisme diperlukan dukungan dari semua pihak.

Baik instansi pemerintah, industri keuangan, dan seluruh masyarakat.

“Kita perlu membangun sinergi untuk memastikan penegakan hukum yang berkeadilan, meningkatkan upaya penyelamatan, upaya pengembalian, dan pemulihan keuangan negara,” katanya.

“Memberikan kepastian hukum kepada para investor baik yang ada di dalam maupun luar negeri dan membangun sistem Indonesia yang lebih kuat, terintegritas, dan berkelanjutan,” tambahnya. (*)

Berita dilansir dari Kompas.com

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved