Piala AFF U23

JADWAL Lengkap Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23, Termasuk Agenda Sebelum Berangkat

Gelaran Piala AFF U-23 2022 akan diikuti oleh 11 negara yang terbagi dalam 3 grup ini akan dimulai pada 14 hingga 26 Februari 2022.

AFP/ROSLAN RAHMAN via Kompas.com
Pemain timnas Indonesia Irfan Jaya dkk selebrasi gol ke gawang Malaysia 19 Desember 2021. Setelah mengalahkan Malaysia 4-1, Indonesia berhadapan dengan Singapura di babak semifinal Piala AFF 2020 

TRIBUN-MEDAN.com - Berikut agenda dan jadwal Timnas Indonesia U-23 yang akan bertarung di ajang Piala AFF U-23 pada Februari 2022 ini.

Gelaran Piala AFF U-23 2022 akan diikuti oleh 11 negara yang terbagi dalam 3 grup ini akan dimulai pada 14 hingga 26 Februari 2022.

Tim asuhan Shin Tae-yong berada dalam grup B bersama Malaysia, Myanmar, dan Laos.

Pemuncak klasemen di setiap grup berhak melaju ke semifinal Piala AFF U-23 2022.

Sementara satu tiket yang tersisa akan diberikan kepada tim peringkat dua terbaik dari 3 grup tersebut.

Agenda atau kegiatan skuat Garuda akan dimulai pada 3 Februari mendatang.

Dimulai dengan pemusatan latihan yang akan berlangsung di Lapangan Samudra, Kuta dan Stadion Ngurah Rai, Denpasar, Bali.

Baca juga: RANGKUMAN Bursa Transfer Januari 2022 Liga Inggris, Spurs Aroma Juventus, Luis Diaz Termahal

Setelah itu, Pratama Arhan dan kolega akan berangkat ke Jakarta sebelum melakukan perjalanan ke Kamboja, tempat berlangsungnya Piala AFF U-23 2022.

Skuat Garuda bakal melakoni laga penyisihan grup selama satu pekan, dan pertandingan yang dijalani memiliki jeda dua hari.

Jika berhasil lolos ke babak semifinal, Timnas Indonesia akan kembali berlaga hanya selanng tiga hari.

Dua hari kemudian laga final akan tersaji.

Skuad timnas Indonesia (skuat timnas Indonesia) dalam laga melawan timnas Timor Leste di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022.
Skuad timnas Indonesia (skuat timnas Indonesia) dalam laga melawan timnas Timor Leste di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022. (Ist)

Baca juga: Menit Akhir Bursa Transfer, Liverpool Gagal Rekrut Fabio Carvalho, Lingard & Dembele Terkurung

Berikut agenda Timnas Indonesia U-23 jelang Piala AFF U-23 2022:

3-8 Februari 2022 - Pemusatan latihan di Bali

Lapangan Samudra, Kuta dan Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar

9 Februari 2022 - Berangkat ke Jakarta dari Bali, Banda Udara Internasional Ngurah Rai

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved