Cerita Seleb

Cantik Paripurna dan Kontroversi, Istri Soekarno Ini Pernah Pose Berani hingga Dipenjara

satu istrinya yang paling mencuri perhatian karena kecantikannya yang luar biasa adalah istri ke-5 Soekarno

Editor: Dedy Kurniawan
Ratna Sari Dewi Sukarno 

TRIBUN-MEDAN.com - Presiden pertama Republik Indonesia, Soekarno, memiliki 9 istri semasa hidupnya.

Salah satu istrinya yang paling mencuri perhatian karena kecantikannya yang luar biasa adalah istri ke-5 Soekarno, yaitu Ratna Sari Dewi.

Foto Dewi Ratna Sari Dewi masa muda hingga kini
Foto Dewi Ratna Sari Dewi masa muda hingga kini (Kolase Tribun Medan/IST)

Ratna Sari Dewi alias Naoko Nemoto merupakan wanita asal Jepang.

Baca juga: Dulu Kasus Memalukan, Vanessa Angel Beberkan Rumah Tangga sama Bibi Bertahan Sekarang Ini

Bahkan hingga usianya menginjak 81 tahun, kecantikan Ratna Sari Dewi tidak pudar.

Wanita tersebut seolah-oleh memiliki kecantikan abadi.

Potret Ratna Sari Dewi Soekarno kenakan kimono
Potret Ratna Sari Dewi Soekarno kenakan kimono (IST)

Madame Dewi mengatakan bahwa mempunyai pemikiran yang positif itu sangat penting sehingga orang akan terlihat muda.

Baca juga: Karier Dunia Felicia Hutapea, Putri Hotman Paris Punya Profesi Mentereng di Perusahaan Raksasa

Baca juga: Berderai Air Mata, Doa Larissa Chou untuk Alvin Faiz dan Henny Rahman Bikin Menangis

Di samping itu, Ratna Sari Dewi mengungkapkan bahwa rahasia cantik dan mudanya karena dirinya selalu ingin tahu dan mencoba hal baru dalam hidupnya.

Hal tersebut guna membuat hidupnya terasa lebih berwarna dan penuh tantangan.

"Kau juga harus tetap merasa tertarik dan ingin tahu pada segala hal."

"Tantang dirimu pada sesuatu yang baru justru akan membuatmu merasa 'hidup'," tambahnya.

Sejarah hidup Ratna Sari Dewi itu pun menjadi bukti bahwa dirinya sangat berani mencoba hal baru dan menghadapi berbagai hal kontroversi dalam hidupnya.

Dikutip Grid.ID melalui Tribun Palembang, Sabtu (18/9/2021), berikut kontroversi kehidupan Ratna Sari Dewi:

1. Pernah berpose 'berani' di sebuah buku Madame De Syuga

Istri kelima Bung Karno ini sempat menghebohkan publik dengan foto syurnya di sebuah buku berjudul ' Madame De Syuga'.

Baca juga: Terlalu Banyak Fantasi, Artis Ini Pernah Syok Beberkan Pengalaman Berhubungan sama Suami

Dengan kondisi setengah badan tak berbusana, perempuan cantik tersebut berlenggak lenggong dalam beberapa pose.

Sumber: Grid.ID
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved