Cerita Asmara Pierre Tendean Rela Pindah Agama demi Kekasih, di Balik Kisah Tragis G 30 S/PKI
Di balik peristiwa G30S, kematian Letnan Pierre Tendean meninggalkan kisah yang tragis.
T R IBUN-MEDAN.com -
Di balik peristiwa G30S, kematian Letnan Pierre Tendean meninggalkan kisah yang tragis.
Diketahui, kisahnya hingga kini masih diperbincangkan khalayak.
• MULAI Siang Ini, Pengumuman Penerima Kartu Prakerja Gelombang 10, Cara Mengetahui Nama Terdaftar
• Jadwal Liga Italia Pekan Ini, Big Match Juventus Vs Napoli, AC Milan Vs Spezia, Live RCTI
Harapan sang menikahi sang kekasih, Nurindah Rukmini Chamim, harus pupus lantaran gugur terlebih dahulu pada 1 Oktober 1965.
Berikut ini deretan fakta Rukmini Chamim :
1. Panggilan Sayang
Mimin, begitulah panggilan sayang Pierre Tendean untuk kekasihnya itu.
• Maya Sari Dirudapaksa sebelum Dibunuh, Mayat Dibungkus Sprei, Satu dari Tiga Pelaku Perempuan
Rukmini Chamim dikenal sebagai perempuan lemah lembut, perfeksionis, lincah, dan piawai memasak.
2. Dikenalkan Sahabat
Dikutip dari akun Instagram resmi penulis Biografi Kapten Pierre Tendean, Pierre dan Rukmini berkenalan melalui dua sahabat baik Pierre.
Mereka adalah sesama Dan Ton Yonzipur 1/DAM 2 Bukit Barisan, Medan, yakni Satrijo Wibowo dan Setijono Hadi.
• PERWIRA Polisi Pangkat AKP Ini Mundur dari Polri, Laporkan Kapolres terkait Judi dan Tambang Liar
Pierre gerah didesak terus menerus oleh keduanya untuk bertemu gadis yang lebih akrab dipanggil Mimin tersebut.
Sosok Mimin, figur gadis yang masih duduk di bangku SMA pada tahun 1963 ini, rupanya sangat mencuri perhatian sang perwira muda.
Pada kunjungan2 berikutnya Pierre memutuskan tidak dikawal lagi.
3. Sempat Menjalani Hubungan LDR
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/piere-tendean-dan-kekasihnya-rukmini-chamim.jpg)