Bapaslon Daftar ke KPU Batubara

Ketua KPU Batubara Terima Pendaftaran Zahir, Akan diperiksa dan Masuk ke Tahap Kesehatan

Ketua KPU Batubara, Erwin menjelaskan keduanya telah mendaftar dan diterima baik oleh KPU. 

|
Penulis: Alif Al Qadri Harahap | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/ALIF
Ketua KPU Batubara menjelaskan telah menerima dua pendaftaran bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Batubara, Zahir - Aslam, dan Darwis - Oky, Rabu (28/8/2024). Berencana akan dilakukan pemeriksaan dan dilanjutkan ke tes kesehatan. 

TRIBUN-MEDAN.COM, LIMAPULUH - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batubara telah menerima pendaftaran dua pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Batubara, Rabu (28/8/2024). 

Kedua pasangan calon tersebut ialah Zahir-Aslam, dan Darwis-Oky.

Ketua KPU Batubara, Erwin menjelaskan keduanya telah mendaftar dan diterima baik oleh KPU. 

"Alhamdulillah hari ini ada dua pasangan calon yang kami terima. Yang pertama, Zahir-Aslam, kemudian sore tadi Darwis dan Oky," kata Erwin. 

Lanjutnya, Zahir di usung oleh PDIP, Hanura, dan Ummat. Sedangkan Darwis-Oky, Nasdem dan Demokrat 

"Tahap selanjutnya akan kita lakukan tes kesehatan dan masuk ke tahap selanjutnya," pungkasnya. 

(Cr2/tribun-medan.com)

Update berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved