News Video
PEDAS! TKN Prabowo-Gibran Soal Putusan MKMK, Sindir Niat Jegal Gibran Sebagai Cawapres
Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran menanggapi terkait hasil putusan MKMK soal pelanggaran etik hakim konstitusi.
Editor:
Fanry Maulana
TRIBUN-MEDAN.COM, Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran menanggapi terkait hasil putusan MKMK soal pelanggaran etik hakim konstitusi.
TKN Prabowo-Gibran menyebut bahwa upaya menjegal Gibran sebagai cawapres dengan menunggangi MKMK dinilai gagal.
TKN memastikan bahwa proses pencalonan Prabowo-Gibran sebagai capres-cawapres tak terpengaruh putusan MKMK.
MKMK juga memutuskan mencopot Anwar Usman dari jabatannya sebagai Ketua MK karena terbukti melakukan pelanggara berat.
Selengkapnya tonton video :
Berita Terkait: #News Video
| Empat Anggota DPRD Medan Mangkir, Kejaksaan Tinggi Sumut: Senin dan Selasa Kita Panggil Lagi |
|
|---|
| Kuasa Hukum Ketua DPRD Sumut Sebut Dua Akun Dilaporkan ke Polda Sumut, Kasus Pencemaran Nama Baik |
|
|---|
| Dua Anggota DPRD Medan yang Dipanggil Kejaksaan Tinggi Sumut Kasus Peras Pengusaha Tak Kunjung Hadir |
|
|---|
| KEPALA BAYI PUTUS Saat Proses Persalinan Diduga Lakukan Malpraktek, Ini Penjelasan Dinkes Tapteng |
|
|---|
| Respon Bupati Langkat Syah Afandin Soal Ratusan Kilo Sabu Diamankan Polisi di Perairan Langkat |
|
|---|