News Video
PRABOWO Tegur Wartawan Jangan Tanya Soal Cawapres saat Wawancara : Aku Aja Belum Tahu
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto sebelum memulai wawancara secara langsung menegur wartawan, Prabowo mengatakan kepada wartawan untuk tidak
Editor:
Fanry Maulana
TRIBUN-MEDAN.Com, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto sebelum memulai wawancara secara langsung menegur wartawan.
Prabowo mengatakan kepada wartawan untuk tidak bertanya soal cawapres saat wawancara tersebut.
Ketum Gerindra itu blak-blakan bahwa ia juga belum tahu siapa sosok yang akan menjadi cawapresnya pada Pilpres 2024 mendatang.
Prabowo mengatakan hal tersebut saat menghadiri acara penyerahan motor listrik kepada TNI-Polri di Kemenhan Kamis 31 Agustus 2023.
Selengkapnya tonton video :
Berita Terkait: #News Video
| Empat Anggota DPRD Medan Mangkir, Kejaksaan Tinggi Sumut: Senin dan Selasa Kita Panggil Lagi |
|
|---|
| Kuasa Hukum Ketua DPRD Sumut Sebut Dua Akun Dilaporkan ke Polda Sumut, Kasus Pencemaran Nama Baik |
|
|---|
| Dua Anggota DPRD Medan yang Dipanggil Kejaksaan Tinggi Sumut Kasus Peras Pengusaha Tak Kunjung Hadir |
|
|---|
| KEPALA BAYI PUTUS Saat Proses Persalinan Diduga Lakukan Malpraktek, Ini Penjelasan Dinkes Tapteng |
|
|---|
| Respon Bupati Langkat Syah Afandin Soal Ratusan Kilo Sabu Diamankan Polisi di Perairan Langkat |
|
|---|