News Video

DANPUSPOM Bongkar Arogannya Mayor Dedi Geruduk Polrestabes Medan Hingga Terancam Sanksi Disiplin

Danpuspom TNI Marsekal Muda Agung Handoko menceritakan kronologi Mayor Dedi Hasibuan yang mendatangi Polrestabes Medan bersama belasan prajurit

Editor: Fanry Maulana

TRIBUN-MEDAN.Com, Danpuspom TNI Marsekal Muda Agung Handoko menceritakan kronologi Mayor Dedi Hasibuan yang mendatangi Polrestabes Medan bersama belasan prajurit TNI lainnya.

Kedatangan Mayor Dedi Hasibuan tersebut untuk penangguhan penahanan seorang tersangka pemalsuan surat tanah yang sedang ditahan Polrestabes Medan bernama ARH.

Sempat viral video Mayor Dedi berdebat dengan Kasat Reskrim Polrestabes Medan Kompol Fathir.

Usai peristiwa tersebut, Mayor Dedi diterbangkan langsung ke Mabes TNI untuk dimintai keterangan.

Marsma Agung tegas, Mayor Dedi akan mendapatkan sanksi disiplin terkait peristiwa tersebut.

Bahkan Kababinkum TNI Laksamana Muda Kresno Buntoro menuturkan karies Mayor Dedi bisa terancam akibat ulah arogannya.

Selengkapnya tonton video : 

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved