Berita Politik
RESPON Prabowo Subianto Soal PDIP Periksa Effendi Simbolon
Kehadiran Prabowo Subianto dalam acara Munas Marga Simbolon atas undangan Politisi PDI Perjuangan Effendi Simbolon berbuntut panjang.
TRIBUN-MEDAN.COM - Kehadiran Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dalam acara Munas Marga Simbolon atas undangan Politisi PDI Perjuangan Effendi Simbolon berbuntut panjang.
Effendi Simbolon dipanggil dewan kehormatan partai karena dinilai tak loyal dengan putusan Megawati Soekarnoputri yang menetapkan Ganjar Pranowo sebagai capres PDI Perjuangan.
Tak cuma itu, DPP PDI Perjuangan juga akan mengklarifikasi isu Effendi Simbolon bergabung ke Partai Gerindra.
Diwawancarai terpisah, Prabowo Subianto menegaskan jika dirinya hanya menghadiri undangan Effendi Simbolon.
Prabowo tak mau mengomentari isu internal PDI Perjuangan termasuk pemeriksaan Effendi Simbolon.
Saksikan videonya pada:
| Profil Ahmad Ali, Ketua Harian DPP PSI Ingin 'Menumbangkan' Nasdem, Pernah Dibidik KPK |
|
|---|
| Rahayu Saraswati Sudah Mundur Jadi Dewan, Gerindra Ingin Kembalikan Anak Adik Prabowo ke DPR RI |
|
|---|
| Profil Andi Tenri Walinonong, Ketua DPRD Bone Terancam Digulingkan Anggota |
|
|---|
| Rekam Jejak dan Kontroversi Arief Poyuono Eks Waketum Partai Gerindra yang Jadi Komisaris PT Pelindo |
|
|---|
| Daftar Tiga Kader PDIP Gabung PSI, Pernah Jadi Anggota DPRD Surakarta |
|
|---|