News Video

Suara Kapolri Bergetar saat Mengungkapkan Permohonan Maaf, di HUT ke-77 Bhayangkara

Suara Kapolri bergetar dan dirinya juga terbata saat mengungkapkan permohonan maaf tersebut.

TRIBUN-VIDEO.COM - Kapolri Jenderal Listyo Sigit meminta maaf pada masyarakat di tengah HUT ke-77 Bhayangkara di GBK pada Sabtu (1/7/2023).

Suara Kapolri bergetar dan dirinya juga terbata saat mengungkapkan permohonan maaf tersebut.

"Dengan segala kerendahan hati, kami mengucapkan permohonan maaf atas perbuatan yang menyakiti hati masyarakat."

"Kami akan terus berkomitmen, berusaha keras melakukan perbaikan dan evaluasi untuk selalu berubah menjadi lebih baik," tegas Listyo Sigit.

(Tribun-Video.com/ NILA)

 

Tonton Videodi Bawah Ini:

Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved