Berita Seleb
Nikita Mirzani Santai Dilaporkan Istri Perwira Polri Atas Pencemaran Nama Baik: Cari di Tong Sampah
Terkait laporan Tengku Zanzabella ke polisi, Nikita Mirzani memberikan responnya.
TRIBUN-MEDAN.COM - Artis kontroversial Nikita Mirzani harus kembali bersiap menghadapi kasus hukum baru.
Pasalnya, Nikita Mirzani dilaporkan oleh eks anggota Sahabat Polisi Indonesia, Tengku Zanzabella soal pencemaran nama baik.
Tengku Zanzabella resmi melaporkan Nikita Mirzani ke Polda Metro Jaya pada Jumat (3/2/2023) malam.
Zanzabella merasa difitnah Nikita lantaran dituding telah dipecat dari anggota Sahabat Polisi Indonesia.
Faktanya, Zanzabella mengundurkan diri karena tugasnya telah selesai dan memiliki sejumlah bukti konkrit.
Terkait laporan Tengku Zanzabella ke polisi, Nikita Mirzani memberikan responnya.
Menurut Nikita, laporan Zanzabella hanyalah masalah sepele yang ia sebut sebagai sampah.
Nikita pun ogah berkomentar dan meminta tak menanyakan hal itu kepadanya.
Seperti diketahui, Nikita Mirzani dipolisikan Tengku Zanzabella atas kasus dugaan pencemaran nama baik.
Selain itu, Nikita juga diduga menyebarkan nomor ponsel milik Zanzabella.
Padahal sebelumnya Zanzabella sempat membela Nikita saat berkasus dengan Dito Mahendra.
| Awal Mula Inara Rusli Dituduh Selingkuh dengan Suami Orang, Istri Sah Beberkan Bukti: Ada CCTV |
|
|---|
| Bocor Isi Chat Inara Rusli dengan Istri Saha Insanul Jihadi, Eks Istri Virgoun Dilaporkan ke Polisi |
|
|---|
| SOSOK Inara Rusli Eks Istri Virgoun Dituding Pelakor Usai Influencer Mawa Bongkar Perselingkuhan |
|
|---|
| REAKSI Inara Rusli Dituding Pelakor Suami Konten Kreator Wardatina: Aku Memilih Sujud |
|
|---|
| MUNCUL Usai Cerai dari Azizah Salsha, Pratama Arhan Salah Tingkah Dipanggil Duda, Asnawi: Mahal Bro |
|
|---|