Sidang Ferdy Sambo Cs
TANGIS Ibunda Brigadir J Pecah dengar Tuntutan Jaksa ke Putri : Menyakitkan Kami, Hancur Hati Saya
Rosti Simanjuntak tak kuasa menahan tangisnya saat mendengar JPU menuntut Putri Candrawathi hukuman 8 tahun penjara.
TRIBUN-MEDAN.Com, Rosti Simanjuntak tak kuasa menahan tangisnya saat mendengar JPU menuntut Putri Candrawathi hukuman 8 tahun penjara.
Keputusan tersebut sangat menyakitkan bagi Rosti dan keluarga Brigadir J.
Dikutip dari Tribunnews.com, Rosti tak terima dengan tuntutan yang dilayangkan JPU kepada Putri karena tuntutannya sama dengan Kuat Ma’ruf dan Ricky Rizal.
Rosti Simanjuntak beranggapan bahwa hal tersebut tidak adil, karena Putri disebut mengetahui semua rencana pembunuhan yang sudah disusun oleh Ferdy Sambo.
Ibu Brigadir J itu memohon kepada Majelis Hakim agar memberikan keadilan dengan menjatuhkan hukuman maksimal kepada Putri Candrawathi.
Artikel ini tayang di Tribunnews.com : https://www.tribunnews.com/nasional/2023/01/18/putri-candrawathi-dituntut-8-tahun-penjara-ibunda-brigadir-j-tolong-kami-diberi-keadilan
Selengkapnya tonton video :
| Pelukan Erat Istri dan Anak Hendra Kurniawan, Tak Bisa Tahan Tangis Saat Hakim Bacakan Vonis |
|
|---|
| Ungkapan Sedih Putri Hendra Kurniawan Dengar Ayahnya Divonis 3 Tahun Penjara : Ayah Gak Bersalah |
|
|---|
| MUNCUL Petisi Dukung Sambo Tak Dihukum Mati : Beliau Hanya Membela Harkat dan Martabat Istrinya |
|
|---|
| Ungkapan Kekecewaan Ayah Brigadir J Bharada E Balik Jadi Polisi : Harusnya Dia Dipecat |
|
|---|
| Tangis Istri Arif Rachman Pecah saat Hakim Bacakan Vonis 10 Bulan Kasus Obstruction Of Justice |
|
|---|