Hiburan dan Selebriti
GUGAT Cerai Putra Siregar, Septia Siregar Diam Ditanya Soal Orang Ketiga : Aku Gak Bisa Tahan
Kabar mengejutkan datang dari pengusaha Putra Siregar. Sang istri Septia Siregar mengunggat cerai Putra Siregar Kamis (29/12/2022)
Editor:
Gita Nadia Putri br Tarigan
TRIBUN-MEDAN.COM- Kabar mengejutkan datang dari pengusaha Putra Siregar.
Sang istri Septia Siregar mengunggat cerai Putra Siregar Kamis (29/12/2022)
Padahal selama ini rumah tangga keduanya terlihat harmonis.
Bahkan, sebagai istri Septia Siregar selalu menemani Putra Siregar bahkan saat mendekam di penjara.
Saat ditanya masalah pertimbangannya hingga memilih cerai Septia Siregar enggan menjawab.
Saat disingggung apakah ada KDRT atau tidak, Septia tegas menjawab tidak.
Namun saat disinggung masalah orang ketiga di rumah tangganya, Septia Siregar hanya terdiam.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/GUGAT-Cerai-Putra-Siregar-Septia-Siregar-Aku-Gak-Bisa-Tahan.jpg)