Luar Negeri
MAU ke Luar Negeri? Berikut Alur Pembuatan Sertifikat Vaksin Internasional
Sekarang kamu bisa input nama sesuai paspor dan nomor paspor langsung untuk mendapatkan sertifikat vaksin internasional
Penulis: Angel aginta sembiring | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN-MEDAN.com, MEDAN - Kabar baik untuk kamu yang mau ke luar negeri.
Sekarang kamu bisa input nama sesuai paspor dan nomor paspor langsung untuk mendapatkan sertifikat vaksin internasional sesuai format WHO maupun Uni Eropa (EU) mellui aplikasi PeduliLindungi.
Baca juga: Citra Satelit Tunjukkan Kuburan Massal Baru di Luar Mariupol, Truk Angkut Mayat Dibuang ke Tanggul
Caranya cukup mudah, kamu bisa mengikuti langkah-langkah dibawah ini.
1. Buka "Sertifikat Vaksin" di profil.
2. Klik "Sesuaikan Format Sertifikat"
3. Pilih negara yang dituju
4. Pilih jenis sertifikat (WHO atau EU)
5. Centang identitas sertifikat
6. Isi nama lengkap dan nomor paspor
7. Cek dan konfirmasi identitas
8. Kembali dan klik nama untuk unduh sertifikat.
(cr9/Tribun-Medan.com)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Airbus-A330-Garuda-Indonesia.jpg)