Rusia vs Ukraina
Rusia Semakin Tersudut, setelah PM Inggris Boris Johnson 4 Kepala Negara Lain Datang ke Kiev
Setelah PM Inggris Boris Johnson, Presiden Presiden Polandia, Lituania, Latvia, dan Estonia berkunjung ke Ibukota Kiev, Ukraina
Penulis: Hendrik Naipospos | Editor: Hendrik Naipospos
TRIBUN-MEDAN.COM - Setelah PM Inggris Boris Johnson, 4 kepala negara lain berkunjung ke Ibukota Kiev, Ukraina.
Keempat kepala negara adalah Presiden Polandia, Lituania, Latvia, dan Estonia.
Momen ini diunggah akun instagram resmi Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky.
Zelensky menyebutkan keempat negara ini adalah pihak yang sejak awal memberikan bantuan ke Ukraina.
Bantuan berupa senjata dan peguatan ekonomi selama masa perang dengan Rusia.
Selengkapnya tonton video: